Aplikasi manajemen toko untuk mengatur barang
Sebagai pemilik toko tentu dalam berjualan terkadang sulit mencari dan menata barang yang kita jual, hal lain kita akan selalu bingun ketika ditanya pelanggan untuk kepastian ketersediaan barang. masalah tersebut akan menjadi hambatan dalam pengelolaan toko yang kita miliki. Pastinya kita inginkan adalah kemudahan saat pengolaan barang untuk dijual, hal yang lain kita juga ingin toko yang kita miliki menjadi lebih banyak diketahu orang.
E-katalog adalah produk yang memudahkan anda sebagai pemilik usaha dalam menampilkan barang dan menawarkan kepada pelanggan untuk memudahkan pelanggan dalam melihat barang yang anda jual, sehingga pelanggan juga dimudahkan dalam sebelum menentukan barang apa yang akan pelanggan beli, sebagai pedagang juga lebih mudah untuk menentukan dan mengatur display barang secara online.
Toko bisa menjadi lebih interaktif dengan pelanggan jika kita sebagai pemilik juga menawarkan pilihan barang bundling ataupun barang yang diskon, pembeli pasti akan juga tertarik untuk mengunjungi tokomu, pemasaran juga dimudahkan dengan hanya share link ataupun dengan pelanggan membuka aplikasi eKatalog dari gadget pelanggan. segera hubungi kami untuk informasi lebih lanjut sehingga bisa membuat manajemem toko menjadi lebih baik lagi.